Minggu, 03 Juni 2012

Rencana Pembangunan Bandara Internasional Jawa Barat



Berdasarkan info dari berbagai sumber bahwa pembangunan Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) masih dalam proses namun kejelasan akan berlanjutnya pembangunan BIJB tersebut masih belum jelas. Entah masalah apa hingga saat ini pembangunan BIJB tersebut masih belum berlangsung juga, padahal siteplan sudah dibuat. Seperti berikut gambaran pembangunan Bandara Internasional Jawa Barat

Pernyataan dari pejabat Kementrian perhubungan ketika di sambangi pemkab Majalengka dan Pemerintah propinsi belum lama ini masih tetap tidak jelas. Mereka malah menyuruh pemerintah provinsi Jabar dan Pemkab Majalengka untuk mencari investor . sebuah jawaban yang tak perlu disampaikan karena sejak dulu Pemprov .Jabar sudah berusaha maksimal menawarkan BIJB ke sejumlah Negara dan hasilnya masih Nihil alias belum ada investor yang berminat. Mudah-Mudahan BIJB bukan Bandara Impian Jawa Barat yang entah kapan akan terwujud

RENCANA INDUK PEMBANGUNAN BANDARA INTERNASIONAL





KERTAJATI AEROCITY MASTER PLAN

0 komentar: